Jumat, 30 Desember 2011

Membuat Chet Box ala Cbox.ws

  Dulu saya pernah membahas tentang Cara Membuat Chat Box di Blog dengan Mudah, dan kali ini saya ingin memposting tentang Membuat Chet Box ala Cbox.ws. Apa bedanya Chet Box yang ini dengan Chet Box yang Saya post dahulu?. Bedanya setiap komponen pada chet box yang saya post ini dapat di ganti sesuka kita dan bentuknya lebih simpel. Kalau kamu ingin coba ikuti langkah-langkah~nya:

   1. Pergi ke http://www.cbox.ws/ 

   2. Klik Sign Up 
   3. Isi pormulirnya

   4. Contreng pada I have read and do agree to the Cbox terms and conditions 
       of service, dan klik Create my Cbox

   5. Periksa Mail yang masuk di E-mail kamu. Kalau ada email yang masuk dari Cbox, kamu
       buka email itu

   6. Klik Link yang menuju Cbox seperti gambar dibawah ini'
  
   7. Login ke akun Cbox kamu
    8. Klik look & feel > Colors & fonts 
   
    9. Edit sesuai keinginan kamu 
  
  10. Klik Applay lalu Klik publish

   11. Copy Kode yang ada disitu

   12. Sign in ke akun blog kamu
   13. pergi ke:
  • untuk blog baru pergi ke : dasbor > Tata letak 
  • untuk blog lawas pergi ke : dasbor > rancangan > Elemen Laman
   14. Klik Tambah Getget > Pilih HTML/Javascript
   15. Masukan kode yang kamu copy tadi
   16. Klik simpan
       

0 komentar:

Posting Komentar